Cara mudah membedakan madu asli dan madu palsu

Tips cara membedakan madu asli dan madu palsu



cara membedakan madu asli dan madu palsu
Madu asli dan madu palsu

Episode saya kali ini saya akan berbagi tips bagaimana cara membedakan madu asli dengan benar, Madu memiliki sejuta manfaat bagi tubuh kita dan hanya madu palsu yang berbahaya untuk tubuh kita. Berbahaya bagi tubuh karena madu dicampur, ada oknum yang tidak bertanggung jawab hanya demi mengejar keuntungan lalu 
mengabaikan kesehatan, sebelum membeli madu alangkah baiknya untuk tahu cara membedakan antara madu asli dengan yang palsu, memang cukup sulit untuk membedakan madu asli dan madu campuran tapi saya akan berbagi tips cara menguji madu asli dengan madu palsu berikut langkah­-langkahnya.


Cara membedakan madu asli dan madu palsu


Tes rasa madu


cara membedakan madu asli dan madu palsu
Tes rasa madu

  • Madu asli : Yaitu kalau madu asli rasanya manis yang kuat dan lengket dan kental
  • Madu palsu : Yaitu kalau madu palsu rasanya manis juga bedanya kalau madu palsu rasanya gula dan sarimanis dan agak encer.



Tes madu dengan kertas 


cara membedakan madu asli dan madu palsu
Tes madu dengan kertasp

  • Madu asli : Yaitu kalau madu asli tidak akan menyerap kertas karena madu memiliki kadar air sedikit.
  • Madu palsu : Yaitu kalau madu palsu akan menembus kertas karena madu palsu memiliki kadar air dan gula sehingga mudah terserap kertas.


Tes madu dengan air dalam gelas


cara membedakan madu asli dan madu palsu
Tes Madu dalam air


  • Madu asli : Yaitu kalau madu asli di tuangkan kedalam air akan tenggelam ke dasar gelas dan di aduk madu tidak akan mudah tercampur karena madu asli bersifat kental.
  • Madu palsu : Yaitu kalau madu palsu yang dimasukan kedalam air makan akan mudah tercampur bahkan sebelum di aduk.


Tes madu dengan semut


cara membedakan madu asli dan madu palsu
Tes madu dengan semut


  • Madu asli : Yaitu kalau madu asli semut tidak akan suka dan enggan untuk memakannya karena semut tidak suka aroma madu asli.
  • Madu palsu : Yaitu madu palsu akan sangat di sukai semut karena aroma dan rasa madu berubah ketika di oplos dengan gula dan air.



Tes madu pada kulit


cara membedakan madu asli dan madu palsu
Tes madu pada kulit

  • Madu asli :Yaitu kalau madu asli kalau diteteskan ke kulit madu tidak akan mudah dan jatuh karena madu memiliki sifat kental dan lengket.
  • Madu palsu: Yaitu ketika madu palsu diteteskan ke kulit madu akan mudah jatuh dan tidak lengket, madu palsu mudah jatuh karena sudah di campur dengan air.


Nah itulah sedikit tips tentang cara memilih madu asli dengan madu palsu dari saya teman-­teman, semoga artikel ini dapat bermanfaat untuk sobat dalam membedakan madu asli dan madu palsu ketika ingin membelinya. Akhir kata saya ucapkan 
terimakasih dan sampai jumpa lagi :D

Related Posts:

1 Response to "Cara mudah membedakan madu asli dan madu palsu"

  1. Gak salah juga kita tahu cara tes madu asli... Karena banyak juga yang beredar dipasaran adalah madu asli

    ReplyDelete

Silahkan tinggalkan komentarnya
Terimakasih

Sabilal fahri

populer

.

Comments system